Memulai Mengenali Kata dan Huruf
Setelah anak-anak terbiasa melihat
hal-hal yang ditulis dan memperhatikan kata-kata dalam lingkungan mereka, dan gambar-gambar lalu mereka akan mampu mengenali kata-kata dan huruf-huruf satu demi
satu. Pada tahap ini guru akan
menghadapi pertanyaan bagaimana menyebut huruf-huruf itu antara lain :
1)
Mengenali kata
Ketika
anak mengenali huruf dan kata, tunjukkan kata-kata itu pada mereka terutama
nama teman, hewan, buah-buahan, dan ucapkan bebarapa kali.
2)
Huruf kapital dan huruf kecil.
Pusatkan
hanya huruf kecil. Huruf kecil menyebabkan kata terbentuk beda sedang huruf
kapital menyebabkan kata berbentuk seragam.
3)
Mengenal huruf
Pada
tahap ini anak memerlukan cara untuk mengetahui maksud kata itu. Mengetahui
bunyi huruf pertama dapat memberikan suatu petunjuk yang ampuh.
4)
Bunyi dan nama huruf
Seorang
guru mengajari anak bunyi yang dibuat tiap huruf. Namun biasanya tidak sukar
dan mempelajari suatu huruf dan bunyinya sekaligus.
Artikel Terkait